Never Stop Traveling
Kapal Abizar
3 Januari 2022 170x kapal labuan bajo
Kapal Abizar
Dibuat pada 2019 lalu, memuat hingga 12 penumpang ditambah dengan 5 kru kapal.
Mempertahankan bentuk phinisi asli, Phinisi Abizar pun mengusung 7 layar.
Hanya saja, tak seperti pada phinisi zaman dulu yang murni mengandalkan layar sebagai tenaga utama, Kapal Abizar disokong oleh mesin Mitsubishi 6D16 Cylinder.
Sebagai kapal pesiar modern yang mengadopsi bentuk tradisional, Abizar juga dilengkapi perlengkapan navigasi dan keamaan, GPS Furuno – Compass.
Kapal dengan panjang 25 meter dan lebar 4,5 meter ini, dilengkapi dengan 4 cabin yang didukung fasilitas private bathroom dan outside bathroom. Berikut adalah rincian jumlah bed dalam cabin tersebut.
4 Cabin:
1 cabin with 2 double bed and 2 single bed ( 6 person ).
2 cabin with 1 double bed ( 2 person ).
1 cabin with 2 single bed / Bunk Bed ( 2 person ).
Satu kabin berisi 2 double bed dan 2 Single Bed (6 orang), dua kabin berisi masing-masing 1 double bed untuk 2 orang, dan satu kabin lainnya berisi 2 single bed atau bunk bed untuk 2 orang. Seluruh kabin tersebut dilengkapi dengan Air Conditioning.
Kontak Kami
Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.
-
Hotline
087874321713 -
Whatsapp
087874321713 -
Email
traventouragency@gmail.com
Belum ada komentar